Jumat, 09 Juni 2017

Kandungan Nutrisi Dalam Buah Yuzu

16.26

Kandungan Nutrisi Dalam Buah Yuzu

Yuzu merupakan salah satu buah sejenis jeruk yang berasal dari Jepang. Maka tidak heran jika buah yang satu ini tidak begitu di kenal di Indonesia. Memiliki segudang manfaat, buah yuzu menjadi makanan yang wajib anda untuk dikonsumsi setiap hari. 

Salah satunya adalah melancarkan sistem pencernaan, sehingga buah ini cocok bagi anda yang sedang melakukan diet. Karena buah ini memiliki rasa yang asam, maka tidak cocok jika dikonsumsi secara langsung. Untuk itu buah ini sering di olah menadi sebuah minuman segar maupun sebagai bumbu masakan.

 Adapun beberapa nutrisi yang terkandung dalam buah yuzu, diantaranya:

1. Vitamin C
Kandungan Nutrisi Dalam Buah Yuzu

Semua jenis jeruk pastinya memiliki kandungan vitamin C, namun buah yuzu ini memiliki tiga kali lebih banyak dari jeruk lainnya. Maka tidak heran jika buah yang satu ini menjadi salah satu asupan nutrisi yang baik bagi tubuh. Seperti yang disebutkan tadi di atas, vitamin C yang terkandung dalam buah yuzu mampu memperlancar sistem pencernaan, mencegah tumbuhnya sel kanker, mencegah naiknya tekanan darah dan masih banyak manfaat yang lainnya.


2. Antioksidan

Buah yuzu juga mengandung antioksidan yang tinggi yang baik bagi kesehatan tubuh. Seperti yang kita tahu bahwa antioksidan berfungsi sebagai penangkal radikal bebas, mencegah penuaan dini dan lain sebagainya. Dengan mengkonsumsi buah yuzu secara rutin, tubuh kita akan terasa lebih segar dan sehat. Tidak hanya itu, buah yuzu juga sangat baik bagi kecantikan kulit dengan membuah kulit tampak awet muda.

Itulah beberapa nutrisi yang terkandung dalam buah yuzu. Untuk memperoleh manfaat buah yuzu tersebut, tentunya kita harus mengkonsumsinya. Karena buah yuzu ini memiliki rasa yang sangat asam, maka lebih sering diolah menjadi minuman segar. Tapi sekarang anda tidak harus repot jika ingin menikmati buah yang satu ini. Sudah hadir minuman teh yang mengandung sari buah yuzu yang dikemas ke dalam bentuk botol. Selain lebih praktis, dari minuman ini kita mendapat dua manfaat yaitu satu dari daun teh aslinya, satunya lagi dari buah yuu itu sendiri.

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

1 komentar:

 

© 2013 appell co. All rights resevered. Designed by Templateism | Blogger Templates

Back To Top